Setelah melalui dua tahapan seleksi, akhirnya kami memutuskan memilih 6 nominator dari 40 cerpen yang masuk ke meja Dewan Juri. Adapun keenam nominator tersebut adalah:
- "Pahit" karya Tuti Rusnawati
- "Lilin" karya Bella Octaviana
- "Langit" karya Kartika Hidayati, S.Pd
- "Darah Sejarah" karya Yelfi Rahmi
- "Pixel Kerinduan" karya Phoenix Wibowo
- "Maling" karya Loli Febriyeni
Selain 6 cerpen nominasi tersebut, kami dari Dewan Juri memuji cerpen-cerpen berikut, walau tidak masuk nominasi tapi layak untuk dikirimkan ke media cetak:
- "Ironi Arini" karya Kun Sila Ananda
- "Ata" karya Eka Oktarya
- "I Love U" karya Nur Aisyah
- "Futsal" karya Asep Saeful Ulum
- "Apakku Tempurung" karya Randi Hari Putra
Bagi yang belum masuk nominasi masih ada kesempatan untuk bulan Februari, Maret, April dan Mei. Ayoooo kirim karya cerpen terbaikmu SEKARANG...!!!
Salam Kreativitas, dan Jangan Pernah Menyerah.
Pengen ikutan silahkan klik:
LOMBA CERPEN REMAJA 2011
Tapi harus GABUNG dulu di
SEKOLAH MENULIS CERPEN ONLINE (klik bagian ini)
Sumber: http://menulisdahsyat.blogspot.com/2011/02/6-nominator-lomba-cerpen-remaja-januari.html
Menyelesaikan prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, S1 pada Oktober 2010 di Universitas Negeri Semarang (Unnes). Menjadi salah satu dari lima Pemenang Harapan Utama Lomba Menulis Cerpen Remaja (LMCR) Lipice Selsun Golden Award 2011 dengan judul cerpen "Cerita untuk Ayah"
Beberapa karya yang telah dimuat dimedia atau menjuari perlombaan menulis cerpen:
1. Sobat Maafkan Aku Mencintaimu (cerbung) Fantasi edisi 530 dan 531, tahun 2003.
2. Facebook (cerpen), Teen edisi 184, tahun 2009.
3. Lima puluh nominasi Lomba Cipta Cerpen Gaul (LCCG) 2009, judul cerpen: Cuwi Choco.
4. Chuwi Choco (cerpen), STORY edisi 7, tahun 2010.
5. Semanis Strawberry (Cerpen), Teen 223, tahun 2010.
6. Juara 1 Lomba Menulis Cerpen Islami Fummi Unnes Tahun 2010. Judul cerpen Rindu Guru.
7. Juara 7 Lomba Menulis Cerpen Islami Sigma Unnes Tahun 2010. Judul cerpen: Mei Lan.
Belum ada Komentar untuk "6 NOMINATOR LCR JANUARI 2011"
Posting Komentar